Jumat, 25 April 2014

Filosofi Kucing

tanggal 23 April kemaren abang Zombie ngasi late gifts.
lucu sekali sih cara ngasihnya, soalnya saya udah tau gelagatnya xD
tapi, supaya dia nggak sedih dan kriik... jadi saya kemudian akting gak tau apa-apa ;)

sampe rumah, saya buka late giftnya...
isinya boneka sama t-shirt Chelsea gitu :3
ini dia salah satunya...
Peelo ^_^
saya inget penampakan boneka ini di sebuah kartun, waktu itu lupa.
sekarang udah inget.
ya, dia Oggy dalam kartun Oggy and the Cockroaches.
Oggy, si meong bloon yang dijahilin sama kecoa-kecoa odong -,-
ini kenapa dikasih si meong bloon sama Zombie --'

...
ternyata, Zombie punya filosofi sendiri tentang kucing:
"seberapa pun joroknya dirimu, seberapa pun bencinya kamu akan akibat dan hal
yang terjadi karena kejorokan itu, 
kamulah yang akan bertanggung jawab."

maksudnya:
"kalo kita suka sama seseorang, kemudian kita memiliki perasaan suka maupun benci 
sama dia,
suatu saat apa yang akan dia tunjukkan (balas) ke kita adalah
cerminan dari apa yang kita berikan."

masih bingung?
sama.
sepertinya itu menjurus ke hukum karma...
jadi, kalo kita baik ke orang maka suatu saat kita akan bertemu dengan orang 
yang akan bersikap baik sama kita.
sebaliknya, kalo kita jahat ke orang maka suatu saat kita akan bertemu dengan orang
yang sikapnya akan tidak baik sama kita.
sepertinya begitu... *manggut-manggut*
jadi, maksud dari filosofi itu buat saya apa, ya?
over all, thank you for those late gifts, ya! ^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar